Teori Mimesis dan Significant Form
Nama: Islakhuddin Rafli
Npm: 202246500714
Kelas: R3J
Mata Kuliah: Filsafat Seni
Dosen Pengampuh: Dr.Sn. Angga Kusuma Dawami M. Sn.
Analisis 3 Karya Desain Menggunakan Teori Mimesis Dan Significant Form
Karya :Kristin Art |
Karya Cacth The Moon adalah karya yang dibuat oleh Kristin Art yang menceritakan tentang keberhasilan dua orang pemuda untuk mendapatkan kesuksesan, bisa dilihat dari salah satunya sedang memeluk bulan dan yang satunya lagi mengapresiasi apa yang mereka dapat dengan cara memberi senyuman lebat dan bertepuk tangan.
Karya : NobertF |
Karya Killing The Future adalah karya yang dibuat oleh NobertF yang menceritakan tentang kekuasaan, uang, agama.yang membunuh masa depan kita, masa depan anak-anak. Bukan dunia yang sakit, tapi mereka yang mengendalikannya.
No. |
Judul Karya |
Dilihat dari
mimesis |
Dilihat dari
significant form |
1. |
Catch The Moon |
Karya
digital painting ini menggambarkan tentang dua orang pemuda yang keduanya
menggunakan sayap seperti malaikat. Mereka berdua juaga berada di luar
angkasa, yang salah satunya memegang bulan di pelukannya. |
Setelah
melihat karya ini saya merasakan keharmonisan kedua pemuda tersebut karena
bisa dilihat dari ekspresi mereka berdua, yang memegang bulan seperti orang
yang sedang merayakan kesuksesan dengan tatapan yang sangat percaya diri
sementara pemuda yang satu lagi tersenyum lebar karena mereka berdua berhasil
menggapai apa yang mereka inginkan atau impikan. |
2. |
Killing
The Future |
Karya
ini adalah sebuah fotografi yang dipadukan dengan teknik manipulasi, kita
bisa lihat ini fotografi karena ada anak perempuan yang sedang berdiri di
pantai dan melihat kebakaran, kemudian untuk teknik manipulasi kita bisa
lihat degan peta dunia yang berada di belakang anak perempuan yang sedang terbakar dengan penuh api yang sedang
menyala – nyala. |
Setelah
melihat karya ini saya merasakan kesedihan yang cukup mendalam karena dunia
yang harusnya menjadi tempat tumbuh dan berkembang anak kini sudah menjadi
tempat menyeramkan, faktor utamanya adalah banyak orang – orang besar yang mengendalikan
dunia ini, yang membuat orang miskin menjadi miskin dan orang kaya menjadi
kaya. |
3. |
Creator
Of Life |
Karya
digital painting ini menggambarkan sosok ibu yang sedang memegang perutnya
yang berisi globe, ini mengartikan bahwa ibu bisa jadi penyelamat kita di
dunia ini, mulai dari kita baru lahir hingga kita dewasa bahkan sampai
meninggal. Kita juga bisa melihat rambut ibu yang menyatu dengan ranting ranting
pohon, itu artinya adalah kekuatan ibu sangat kuat sama seperti pohon yang
memiliki akar yang saling mengeratkan. |
Setelah
melihat karya ini saya merasakan betapa kuatnya, dan sakitnya sosok ibu
karena harus menjaga apa yang ibu punya. Mulai dari dalam kandungan sampai
tumbuh dewasa di dunia ini. |
Komentar
Posting Komentar